Logo

10 November 2023

Pilihan Mobil 7 Seater Mazda Terbaik yang Nyaman

Artikel

Mazda Deta - Berencana membeli mobil keluarga yang nyaman dengan memiliki 7 kursi penumpang atau atau konfigurasi 7 seater. Mazda memiliki beberapa pilihan model SUV yang menawarkan 7 tempat duduk. Ada 2 model mobil Mazda 7 Seater yang tersedia pada tahun 2023.

Beberapa model Mazda yang biasanya dapat ditemukan dalam konfigurasi 7 tempat duduk adalah:

1. Mazda CX-8

Mazda CX-8 7-seater

All New Mazda CX-8 hadir di Indonesia dengan dua pilihan tipe, yaitu Touring dan Elite sebagai tipe tertingginya. Perbedaan paling terlihat dari tipe Touring dan Elite ada pada bagian interior, jumlah kapasitas penumpang, serta material joknya.

Mazda CX-8 Touring memiliki konfigurasi kursi 3-baris dengan kapasitas 7 penumpang dengan jok berbahan black cloth berwarna hitam plus captain seat yang hanya ada di bagian depan.

Sedangkan pada tipe Elite captain seat ada di dua baris Kursi CX-8 yang hanya berkapasitas 6 orang, material jok premium Nappa Leather berkelir coklat juga jadi perbedaan.

Varian dan Harga Mazda CX-8

Untuk Harga Mazda CX-8 tipe dan variannya

  1. Harga Mazda CX-8 ELITE Rp. 805.500.000 untuk detail klik di sini
  2. Harga MAZDA CX-8 Touring Sekitar Rp 795,500,000 untuk detail bisa hubungi admin

Mazda CX-8 tipe Touring menjadi pilihan mobil 7 seater dari Mazda.

Baca juga: Perbedaan Mazda CX-8 dan CX-9, Cek Spesifikasi dan Harga Terbaru 2023

2. Mazda CX-9

Mazda CX-9 7 seater

CX-9 adalah SUV mid-size yang menawarkan pilihan kursi baris ketiga, sehingga dapat mengakomodasi hingga tujuh penumpang. CX-9 menawarkan pengalaman yang lebih premium kepada pelanggannya.

Bagaimana tidak pada baris yang ke tiga Mazda CX-9 memiliki kenyamanan yang sempurna. Pasalnya dengan tinggi garis atap yang rendah dan ramping, SUV ukuran bongsor ini masih menawarkan lebih banyak volume dan ruang kaki di baris kedua dan ketiga dibanding dengan beberapa milik pesaingnya.

Ditambah lagi CX-9 memiliki kursi jok yang berbalut Nappa Leather berventilasi berkualitas tinggi menambah kenyamanan

Masuk ke kursi di baris ketiga yang sangat simpel dan sederhana, membuatnya mudah bagi anak-anak untuk naik—tanpa harus melepas kursi anak yang terpasang.

Material interiorlah yang benar-benar menegaskan status premium CX-9.

Tak hanya interior yang memiliki status premium, eksterior juga mewah dengan dilengkapi fiturnya juga, termasuk lampu kabut, sunroof, adjustable headlights, lampu sein kaca spion luar, antena terpadu, wiper otomatis, spion lipat elektrik, kaca spion elektrik, dan masih banyak lagi.

CX-9 adalah kombinasi unik dari desain yang dinilai dengan indah, keahlian tradisional Jepang, bahan yang benar-benar autentik, serta teknik canggih dan berpikiran maju.

Varian dan Harga Mazda CX-9

Mazda CX-9 memiliki tiga varian yaitu: Mazda CX-9 2WD atau 4X2, Mazda CX-9 4X2 KURO Edition, dan Mazda CX-9 AWD.

Untuk Harga Mazda CX-9 tipe dan variannya

  1. Harga Mazda 4X2 Rp. 903.300.000 untuk detail klik di sini
  2. Harga Mazda CX-9 4X2 KURO Edition Rp. 913.300.000 untuk detail klik di sini
  3. Harga Mazda CX-9 AWD Rp. 983.300.000 untuk detail klik di sini

Dua model di atas bisa jadi rekomendasimu untuk memilih mobil keluarga dengan kapasitas 7 penumpang.

Jika berencana membeli mobil Mazda, Anda tidak perlu khawatir lagi. Dealer resmi mobil Mazda, temukan promo pembeilan, diskon, dan booking servis di Dealer Mazda Terlengkap di Lampung Jl. ZA. Pagar Alam No. 154, Gedong Meneng, Bandar Lampung dan Jakarta Jl.Kramat Raya No 158, Kenari, Senen, Kota Jakarta Pusat. Customer Service Mazda Pagar Alam : 0821 5500 4848

Tags: Mazda CX 8, Harga Mazda CX 8, Mazda CX 9

Promo

Artikel lainnya

29 February 2024

Artikel

10 Peralatan dan Aksesoris yang Wajib Ada dalam Mobil

Sangat penting untuk selalu bersiap menghadapi keadaan tak terduga yang mungkin terjadi sepanjang perjalanannya. Artikel ini akan membahas peralatan penting yang harus selalu ada di mobil.

Selengkapnya

28 February 2024

Artikel

Perbedaan Oli Gardan dan Oli Transmisi, Kapan Waktunya Harus Diganti

Tahukah Anda perbedaan oli gardan dan oli transmisi? Artikel berikut ini akan membahas perbedaan oli gardan dan oli transmisi, serta tanda-tandanya oli gardan dan oli transmisi harus diganti.

Selengkapnya

Chat
Kami


Test
Drive


Simulasi
Kredit
Copyright © 2022 Mazda Deta